BMW X7 Jadi Mobil Baru Untuk Presiden?
ROCKOMOTIF, Jakarta - Model terbaru yang diluncurkan oleh BMW Group Indonesia, BMW X7, mendapat sebutan The President oleh prinsipal tersebut. Apa alasannya?
Rupanya julukan tersebut tidak diberikan begitu saja oleh BMW Group Indonesia. Tetapi memang...
Wuling Kembali Bungkam Pabrikan Jepang Dengan Fitur Ini
ROCKOMOTIF, Jakarta - 2 tahun sudah Wuling Motors hadir di Indonesia dengan segala kejutannya. Sejak 11 Juli 2017 lalu, Wuling resmi hadir dengan diresmikannya pabrik seluas 60 hektar di Cikarang, Jawa Barat.
Sejak itu, Wuling...
Target DFSK Perbanyak Diler di Indonesia
ROCKOMOTIF, Jakarta - DFSK tidak hanya menawarkan produk unggulan yang bisa bersaing di pasar otomotif. Tapi mereka juga melengkapinya dengan menargetkan untuk mengoperasikan sebanyak 90 jaringan diler di Indonesia hingga akhir tahun.
Hingga saat ini,...
DFSK Akan Pamer Mobil Listrik di GIIAS 2019
ROCKOMOTIF, Jakarta - Produsen otomotif asal Cina, DFSK, membuka sedikit selubung mengenai kehadiran mobil listriknya yang akan dipamerkan di Gaikindo Indonesia Auto Show (GIIAS) 2019.
Memang belum sepenuhnya dibuka mengenai spesifikasi yang digendong mobil listrik...
Peugeot 306, Mobil Lawas Tapi Enggak Was-Was
ROCKOMOTIF, Jakarta - Ketersediaan komponen untuk mobil-mobil lawas yang tidak biasa, seperti mobil Peugeot, memang menjadi pertanyaan besar. Banyak kabar yang berseliweran mengatakan komponen mobil dengan logo singa tersebut susah didapatkan. Benarkah mitos tersebut?
Untuk...
Tiga Poin Istimewa Mitsubishi Outlander PHEV
ROCKOMOTIF, Jakarta - Setelah resmi diperkenalkan untuk pasar Indonesia, Mitsubishi Outlander PHEV, digadang-gadang memiliki tiga nilai lebih. Apa saja poin penting yang diusung oleh PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) tersebut?
Mengenai poin...
Mitsubishi Tegaskan Nasib Outlander Sport
ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), resmi mendatangkan model baru mereka, Mitsubishi Eclipse Cross (9/7). Model tersebut ditengarai menjadi generasi lanjutan dari Outlander Sport, apa tanggapan MMKSI?
Dalam keterangannya, Naoya...
Mitsubishi Outlander PHEV Resmi Dijual, Harganya Bikin Kaget!
ROCKOMOTIF, Jakarta - Selain memperkenalkan Mitsubishi Eclipse Cross, Rabu (9/7), Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) juga turut memperkenalkan kendaraan masa depan mereka, Mitsubishi Outlander PHEV.
Kehadiran kendaraan ini, sekaligus menjawab kebutuhan konsumen Tanah...
Mitsubishi Eclipse Cross Usung Mesin Turbo, Harga Nyaris Rp 500 Juta
ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) resmi memperkenalkan jagoan baru mereka untuk segmen medium SUV, Eclipse Cross. Produk ini juga nantinya akan mereka tampilkan di GIIAS 2019.
Dengan hadirnya Eclipse...
Di GIIAS Toyota Tidak Fokus Jualan, Tapi Akan Berikan Kejutan
ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Toyota Astra Motor (TAM) mengatakan tidak fokus terhadap penjualan di ajang GIIAS (Gaikindo Indonesia International Auto Show) 2019. Tapi pabrikan mobil nomor satu di Indonesia ini tetap memberikan prediksi angka...