Harga motor listrik setelah mendapatkan insentif dari pemerintah

Harga Motor Listrik Setelah Dapat Insentif, Semakin Murah Meriah

ROCKOMOTIF, Jakarta - Pemerintah resmi memberikan insentif terkait harga motor listrik yang dipasarkan di Indonesia. Namun, tidak semua model mendapatkan keistimewaan tersebut karena ada spesifikasi yang harus ditaati oleh setiap brand. Salah satunya adalah mengacu...
Motor listrik United E-Motor dapat insentif Rp7 juta dari pemerintah Indonesia

Kandungan Lokal Tertinggi, Motor Listrik United Dapat Insentif Pemerintah

ROCKOMOTIF, Jakarta - Salah satu pemain motor listrik di Tanah Air, United E-Motor resmi mendapatkan insentif dari pemerintah berupa subsidi sebesar Rp7 juta. Hal ini sejalan dengan kandungan lokal atau Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN)...
Showroom Bikers2ndSport hadir di Bekasi

Showroom Bikers2ndSport Lakukan Ekspansi Pasar ke Wilayah Bekasi

ROCKOMOTIF, Jakarta - Melihat pasar motor gede alias moge yang cukup potensial di kawasan Bekasi, showroom Bikers2ndSport kini melebarkan sayapnya ke wilayan penyanggah Kota Jakarta tersebut. Lewat hadirnya layanan baru ini, konsumen yang ingin memiliki...
oli master untuk skutik yamaha

Oli Baru yang Cocok Untuk Motor Yamaha Dengan Spesifikasi Harian

ROCKOMOTIF, Jakarta - Bagi pengguna skutik Yamaha sekarang ada pilihan oli baru dari PT Autochem Industry yaitu Master Durability SAE 20W-40 API SL/MB yang lebih kental dan cocok bagi skutik berusia di atas 3...
Kawasaki New KLX 150 SM resmi mengaspal di Indonesia

Kawasaki New KLX 150 SM Resmi Mengaspal, Gantikan Posisi D-Tracker

ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) resmi merilis sepeda motor New KLX 150 SM untuk pasar otomotif Indonesia. Model ini sekaligus menggantikan posisi D-Tracker yang sebelumnya sempat dijual di Tanah Air. Lewat hadirnya...
Insentif motor listrik mulai berlaku 20 Maret 2023

Insentif Motor Listrik Berlaku 20 Maret 2023, Tapi …

ROCKOMOTIF, Jakarta - Guna mempercepat transisi dari kendaraan konvensional ke elektrifikasi, pemerintah akhirnya memutuskan untuk memberikan insentif motor listrik yang bakal berlaku pada 20 Maret 2023. Lewat kebijakan tersebut, masyarakat yang ingin beralih bisa mendapatkan...
honda laris manis di iims 2023

Sepeda Motor Honda Laris Manis di IIMS 2023, Skutik 160 Paling Banyak

ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil menorehkan penjualan cukup tinggi di ajang pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, dengan menjual 1.054 unit sepeda motor Honda. Selama 11 hari pameran IIMS tahun...
Ribuan pengunjung IIMS 2023 terpikat produk Yadea motor listrik

Ribuan Pengunjung IIMS 2023 Terpikat oleh Motor Listrik Yadea

ROCKOMOTIF, Jakarta - Kehadiran Yadea motor listrik di pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, berhasil memikat ribuan pengunjung yang menyesaki lantai eksebisi. Lewat kehadiran model yang ditawarkan pada gelaran IIMS 2023 tersebut, brand asal...
Motor listrik United MX-1200 dibanderol seharga Rp7,8 jutaan

Model Baru United MX-1200 Punya Daya Jelah Mumpuni

ROCKOMOTIF, Jakarta - Dalam pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 yang berlangsung di JIExpo Kemayoran, Jakarta, pada 16-26 Februari, motor listrik United MX-1200 resmi dipasarkan dengan beberapa keunggulan. Hadirnya model anyar ini sekaligus melengkapi...
Honda CRF250L iims 2023

Honda Pasarkan Motor Trail CRF250L di IIMS 2023, Harga Nyaris Rp 80 Juta

ROCKOMOTIF, Jakarta - PT Astra Honda Motor (AHM) mulai memasarkan sepeda motor trail terbarunya di Indonesia, CRF250L pada Kamis (16/2) di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023. CRF250L hadir dengan varian warna Extreme...
- Advertisement -Your ads here

Terbaru