pelanggaran psbb polda metro jaya

Penyekatan Kendaraan yang Masuk ke Jakarta Diperketat

ROCKOMOTIF, Jakarta – Penyebaran covid-19 di Indonesia kembali tinggi, alhasil beberapa wilayah yang termasuk ke zona merah harus melakukan pembatasan mobilitas. Salah satunya DKI Jakarta, dan sekitarnya. Polda Metro Jaya akan menambah titik pembatasan mobilitas...
sudah vaksin syarat bikin sim

Ini Kata Polisi Soal Syarat Bikin SIM Harus Sudah Vaksin

ROCKOMOTIF, Jakarta – Belakangan ini beredar kabar bahwa apabila masyarakat yang hendak membuat Surat Izin Mengemudi (SIM) dan SKCK harus sudah vaksin. Apabila belum, maka tidak akan dilayani oleh pihak kepolisian. Menanggapi rumors tersebut, Kasubdit...
uji emisi gratis

Mobil yang Tak Lolos Uji Emisi Kena Tarif Parkir Rp 60.000 per Jam

ROCKOMOTIF, Jakarta – Masyarakat khususnya warga DKI Jakarta yang memiliki mobil harap waspada. Pastikan mobil Anda sudah lolos uji emisi dan belum bayar pajak, karena jika tidak akan dikenakan tariff parkir progresif, yakni Rp...
razia psbb

Kakorlantas Perintahkan Cek Poin PPKM Mikro Dimaksimalkan

ROCKOMOTIF, Jakarta - Lonjakan kasus positif Covid-19 di Jakarta dan daerah lain di Indonesia membuat berbagai sektor bergerak cepat, termasuk polisi lalu lintas. Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol Istiono melakukan pengecekan di...
zona merah psbb kendaraan pribadi

Ini Lokasi Pembatasan Mobilitas di Jakarta yang Berlaku Malam Ini

ROCKOMOTIF, Jakarta - Kasus positif Covid-19 di sejumlah wilayah Indonesia, termasuk DKI Jakarta membuat pemerintah kembali membatasi aktivitas dan mobilitas masyarakat. Polda Metro Jaya merespon cepat meningkatnya kasus Covid-19 dengan melakukan pembatasan mobilitas jalan di...
honda s660 dreams cafe

Setelah Honda N7X, Kini HPM Pamer Honda S660 di Dreams Cafe

ROCKOMOTIF, Jakarta - Honda Prospect Motor menepati janjinya untuk merolling mobil yang mereka tampilkan di dalam Dreams Cafe Powered by Honda. Setelah mobil konsep Honda N7X, kini pabrikan tersebut membawa Honda S660 untuk menjadi...
tilang pemotor casablanca

Tiga Kali Ditilang, Polisi Akan Cabut Izin Memiliki SIM

ROCKOMOTIF, Jakarta - Korlantas Polri menerbitkan Peraturan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Perpol) No.5/2021 tentang penerbitan dan penandaan SIM pelanggar lalu lintas akan ditandai dengan sistem poin. Jika pelanggar telah mencapai akumulasi 18 poin, maka...
david beckham mobil listrik

Kepincut Mobil Listrik, David Beckham Beli Saham Perusahaan Mobil Listrik

ROCKOMOTIF, Jakarta - Bintang sepak bola dunia, David Beckham, baru-baru ini mengejutkan jagat otomotif. Mantan bintang Manchester United tersebut dikabarkan membeli saham dari perusahaan mobil listrik, Lunaz. Memang saham yang dibeli oleh David Beckham tidak...
tilang elektronik psbb jakarta

Penerapan Tilang Elektronik Nasional Tahap 2 Dimulai Juni 2021

ROCKOMOTIF, Jakarta - Korlantas Polri siap menerapkan tilang elektronik alias electronic traffic law enforcement (ETLE) tahap kedua pada Juli 2021. Dalam penerapan tahap kedua ini, dijelaskan Kepala Korps Lalu-lintas Kepolisian Indonesia, Irjen Pol Istiono, ada...
pesepeda kena tilang

Siap-siap, Pesepeda yang Melanggar Aturan Bakal Kena Tilang

ROCKOMOTIF, Jakarta - Ditlantas Polda Metro Jaya terus mengkaji aturan kepada pengguna sepeda di DKI Jakarta. Nantinya, apabila sudah ditetapkan maka pesepeda yang melanggar aturan akan dikenakan tilang oleh polisi. Informasi itu disampaikan langsung oleh...
- Advertisement -Your ads here

Terbaru